Virus Muncul di Aplikasi M-Banking BCA, Jangan Panik! Begini Imbauan Pihak Bank

- 24 Juli 2023, 20:50 WIB
Virus Muncul di Aplikasi M-Banking BCA, Begini Imbauan Pihak Bank
Virus Muncul di Aplikasi M-Banking BCA, Begini Imbauan Pihak Bank /Twitter

Baca Juga: Bank Indonesia Diminta Tunda Biaya QRIS 0,3 Persen, Ini Alasannya

Selain itu, bank BCA kembali menghimbau kepada seluruh nasabah untuk tidak memberikan data yang bersifat rahasia kepada pihak manapun (termasuk kerabat) seperti PIN, One Time Password (OTP), password, Response Key BCA, Card Verification Code (CVC) atau Card Verification Value (CVV).

Jika virus muncul di aplikasi m-banking pastikan untuk mendapatkan informasi hanya dari channel resmi BCA yaitu:

- Aplikasi Halo BCA
- No Resmi Halo BCA 1500888 (tanpa 021, +0621, atau tambahan lainnya)
- WhatsApp: Bank BCA 08111500998 (ada centang hijau)
- Instagram: @goodlifebca (sudah centang biru)
- Website resmi BCA : www.bca.co.id

Berikut itu adalah cara jika ada permasalahan pada aplikasi M-Banking BCA kamu.***

Halaman:

Editor: Tatang Adhiwidharta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah