Resep Lengkap Corn Dog with Rose Sauce Lezat dari Devy Anastasia

- 26 Januari 2024, 17:00 WIB
Resep Lengkap Corn Dog with Rose Sauce Lezat dari Devy Anastasia
Resep Lengkap Corn Dog with Rose Sauce Lezat dari Devy Anastasia /Anchor

Bahan Utama:

  • 100g keju Anchor (belah 2)
  • Sosis sapi (belah 2)
  • 2 buah stik bambu
  • 250 gr tepung panir
  • Minyak, untuk menggoreng
  • Gula pasir

Adonan Corn Dog:

  • 200 g tepung terigu
  • 1 sdt garam
  • 1 sdt ragi instan
  • 1 sdm gula pasir
  • 100 ml susu hangat
  • 70 gr butter Anchor cair

Cocolan saus Rosé:

  • 2 siung bawang putih cincang
  • 1/2 bawang bombay iris
  • 25 gr butter Anchor
  • 50 gr gochujang
  • 1 sdm brown sugar
  • 1 sdm kecap asin
  • 200 ml cooking cream
  • 100 ml air

Baca Juga: Daftar Bahan Makanan yang Wajib Dibuang dari Kulkas


Langkah pembuatan:

Corn Dog:

  • Campur susu hangat, ragi, dan gula pasir
  • Tambahkan tepung terigu dan garam
  • Tusukan sosis di bagian bawah dan keju di bagian atas dengan stik bambu
  • Tuang adonan corn dog ke dalam gelas tinggi
  • Lalu celupkan stik keju dan sosis kedalam adonan
  • Gulung-gulung sampai semua bagian tertutupi adonan
  • Lumuri dengan tepung panir
  • Goreng dengan minyak (suhu sedang ke panas) hingga berwarna coklat keemasan
  • Taburi dengan gula pasir

Saus Rosé

1. Tumis bawang putih dan bawang bombay
2. Masukkan gochujang
3. Masukkan sedikit air
4. Masukkan brown sugar
5. Masukkan kecap asin, lada dan garam
6. Setelah mengental, masukkan cooking cream

Keseruan tahun baru tidak berhenti di situ! Untuk setiap pembelian melalui Anchor Official Store, kamu dapat menikmati diskon hingga 25%.

Ada juga tambahan diskon Rp25.000 untuk 50 pembeli beruntung pertama dengan menggunakan kode ANCHORLMM. Penawaran ini berlaku hingga 31 Januari 2024 atau selama persediaan masih ada. Buruan beli mentega dan keju Anchor hari ini, dan rasakan bedanya.***

Halaman:

Editor: Endah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah